Lensa Makro FUJINON XF80mmF2.8 R LM OIS WR dengan panjang fokus setara 122mm (pada format 35mm).
Lensa Makro FUJINON XF80mmF2.8 R LM OIS WR dengan panjang fokus setara 122mm (pada format 35mm), aperture maksimum F2.8, dan faktor pembesaran 1.0x, lensa interchangeable pertama dalam rentang lensa X Series. Dengan mencapai resolving power yang tinggi pada titik fokus dan bokeh yang indah, lensa ini optimal untuk memotret bunga-bunga dan foto alam. Kombinasikan lensa ini dengan Simulasi Film unik Fujifilm seperti Velvia, untuk gambar jarak dekat yang sangat menawan.
Lensa ini mendukung pemotretan genggam berkat sistem Image Stabilizer Optik yang menekan shift shake *. Lensa juga menyediakan sistem Fokus Otomatis yang cepat dan senyap dengan mengadopsi motor linear. Eksterior mewah dan kuatnya menghadirkan nuansa premium. Cincin apertur dan fokus telah dirancang agar nyaman dan mudah digunakan. Lensa juga tahan cuaca dan debu, serta dapat beroperasi pada suhu serendah -10 ° C, sehingga cocok untuk digunakan dalam berbagai kondisi pemotretan di luar ruangan. Pelapisan fluorin juga telah diterapkan pada elemen lensa depan untuk melawan air dan kotoran, sekaligus untuk meningkatkan ketangguhan lensa.
Type | XF80mmF2.8 R LM OIS WR Macro |
---|---|
Lens configuration | 16 elements 12 groups (includes 1 aspherical, 3 ED elements, 1 Super ED element) |
Focal length | f=80mm (122mm) |
Angle of view | 20.1° |
Max. aperture | F2.8 |
Min. aperture | F22 |
Aperture control |
|
Focus range | 25cm - ∞ |
Max. magnification | 1x |
External dimensions : Diameter x Length* (approx.) * distance from camera lens mount flange | ø80mm x 130mm |
Weight* (approx.) *excluding caps and hoods | 750g |
Filter size | ø62mm |
Accessories included | Lens cap FLCP-62II Lens rear cap RLCP-002 Lens hood Lens pouch Wrapping cloth |